OPTIMALISASI PENGEMBANGAN KEPRIBADIAN DAN PROFESIONALISME GURU DI MASA PANDEMI

Ihda Husnul Khotimah, Difa'ul Husna, Nikmatin Muyasaroh

Abstract


Proses kegiatan belajar mengajar yang dilakukan secara daring pada masa pandemi covid-19 ialah untuk memutus penyebaran kasus covid-19. Penelitian ini mendiskripsikan upaya dalam optimalisasi pengembangan kepribadian dan profesionalisme guru dimasa pandemi covid-19 dengan adanya perubahan dalam cara kegiatan belajar mengajar sehingga memerlukan kesiapan guru dalam belajar mengajar yang dilaksanakan secara daring. Oleh karena itu perlu adanya optimalisasi pengembangan kepribadian dan profesionalisme guru dalam proses belajar mengajar di masa pandemi. Kepribadian dan profesionalisme guru sangat berpengaruh terhadap proses belajar mengajar anak, guru yang memiliki kepribadian yang baik dan profesionalisme yang optimal akan menjadikan guru yang lebih berkualitas.

OPTIMALISASI PENGEMBANGAN KEPRIBADIAN DAN PROFESIONALISME GURU DI MASA PANDEMI


Keywords


kepribadian-profesionalisme guru, covid 19, optimalisasi kepribadian-profesionalisme guru.

Full Text:

PDF

References


DAFTAR PUSTAKA

Fadhilla, Aisya Rahma. 2020. MENINGKATKAN KINERJA TENAGA KEPENDIDIKAN SAAT SFH ( Study Frome Home ) DI MASA PANDEMI COVID 19 3 (2): 113.

Firdaus, Nia. 2016. Optimalisasi Kompetensi Profesional Guru Oleh Kepala Sekolah Sebagai Upaya Peningkatan Mutu Sekolah Di Smk Negeri Brondong Kabupaten Lamongan. Inspirasi Manajemen Pendidikan 4 (1): 18.

Hamidah, Laila, Sawaluddin Siregar, and Nuraini Nuraini. 2019. Kepribadian Guru Pendidikan Agama Islam Menurut Buya Hamka. Tarbiyah : Jurnal Ilmiah Kependidikan 8 (2): 135. https://doi.org/10.18592/tarbiyah.v8i2.2668.

Hanifuddin Jamin. 2018. Upaya Meningkatkan Kompetensi Profesional Guru 10: 20.

Huda, Mualimul. 2017. Kompetensi Kepribadian Guru Dan Motivasi Belajar Siswa. Jurnal Penelitian 11 (2): 23766.

. 2018. Kompetensi Kepribadian Guru Dan Motivasi Belajar Siswa (Studi Korelasi Pada Mata Pelajaran Pai). Jurnal Penelitian 11 (2): 23766. https://doi.org/10.21043/jupe.v11i2.3170.

Mukhti, Muh. Abdul. 2017. Profesionalisme Guru Dalam Pembelajaran 1 (1): 4155.

Roqib, Moh., and Nurfuadi. 2020. Kepribadian Guru.

Roqib, Mohammad, and Nurfuadi Nurfuadi. 2020. Kepribadian Guru. CV. Cinta Buku.

Russamsi, Yunus, Hanhan Hadian, and Acep Nurlaeli. 2020. Pengaruh Kepemimpinan Kepala Sekolah Dan Peningkatan Profesional Guru Terhadap Kinerja Guru Di Masa Pandemi Covid-19. Indonesia Journal Of Educational Management 2 (3): 24455.

Saifulloh, Ahmad Munir, and Mohammad Darwis. 2020. Manajemen Pembelajaran Dalam Meningkatkan Efektivitas Proses Belajar Mengajar Di Masa Pandemi Covid-19. Bidayatuna: Jurnal Pendidikan Guru Mandrasah Ibtidaiyah 3 (2): 285. https://doi.org/10.36835/bidayatuna.v3i2.638.

Sopandi, Andi. 2019. Pengaruh Kompetensi Profesional Dan Kompetensi Kepribadian Terhadap Kinerja Guru. Scientific Journal of Reflection 2 (2): 12130. https://doi.org/10.5281/zenodo.2628070.

Sopian, Mohamad, and Stais Lan Taboer. 2020. Profesionalisme Guru Dalam Meningkatkan Kualitas Pembelajaran Di Kelas. Medikom; Jurnal Ilmu Pendidikan Dan Dakwah 02 (1). http://journal.staislantaboer.ac.id/index.php/medikom/article/view/19.

Syofyan, Harlinda, Ratnawati Susanto, Ritta Setiyati, Vebryanti Vebryanti, Dita Ramadhanti, Indah Mentari, Ratih Ratih, Karina Dwiyanti, Heni Oktavia, and Melinda Tesaniloka. 2020. Peningkatan Penguatan Pendidikan Karakter Siswa Melalui Pemberdayaan Kompetensi Sosial Dan Kepribadian Guru. International Journal of Community Service Learning 4 (4).

Waspodo, Muktiono. 2020. Pembelajaran Daring Di Masa Pandemi Covid -19 Komang. COVID-19: Perspektif Pendidikan, no. October: 11.




DOI: https://doi.org/10.34001/tarbawi.v19i2.2180

Article Metrics

Abstract view : 137 times
PDF - 36 times

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
Tarbawi : Jurnal Pendidikan Islam is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.

View Tarbawi Stats

INDEX BY: