MENDIDIK ANAK USIA DINI DI ERA DIGITALISASI

Sri Arum Reny Kusumawati

Abstract


Abstrak. Orangtua termasuk dalam anggota keluarga yang memiliki kewajiban untuk mendidik anak dengan baik dan semestinya dengan  memperhatikan segala aspek perkembangan yang dimiliki oleh anak. Adanya perubahan era saat ini dimana semua telah terdominasi oleh teknologi maka secara tidak langsung perubahan tersebut telah memberikan keharusan kepada orangtua untuk memiliki bentuk pola asuh yang baik dan tepat dalam mendidik anak. tujuan dari penelitian ini yaitu guna menggambarkan bagaimana cara mendidik anak usia dini di era digitalisasi yang dapat diterapkan oleh orangtua kepada anaknya. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini yaitu metode studi literatur. Hasil dari penelitian ini yaitu bahwa mendidik anak di era digitalisasi merupakan bentuk pengasuhan orangtua yang menyesuaikan dengan keadaan sesungguhnya, artinya orangtua tidak hanya memberikan larangan kepada anak dalam menggunaan teknologi perangkat digital namun orangtua pun harus tetap memberikan kesempatan kepada anak untuk dapat merasakan adanya perkembangan teknologi, dengan cara memberikan batasan-batasan dalam penggunaan perangkat digital, memonitoring kegiatan anak pada saat menggunakan perangkat digital, adanya pengimbangan anak dalam menggunakan perangkat digital dengan kegiatan fisik,  membuat kesepakatan dalam menggunakan perangkat digital serta memberikan sanksi jika anak melanggar kesepakatan tersebut.

Kata Kunci: Anak Usia Dini, Era Digitalisasi, Mendidik

 

 


Full Text:

PDF

References


Amrillah, H. M. T., Rahmaningtyas, A., Hartati, M., & Agustin, G. (2020). Peran Orang Tua di Era Digital. Zuriah : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 1(1), 23. https://doi.org/10.29240/zuriah.v1i1.1884

Andriyani, I. N. (2018). Pendidikan Anak dalam Keluarga di Era Digital. Fikrotuna, 7(1), 789–802. https://doi.org/10.32806/jf.v7i1.3184

Aslan, A. (2019). Peran Pola Asuh Orangtua di Era Digital. Jurnal Studia Insania, 7(1), 20. https://doi.org/10.18592/jsi.v7i1.2269

Baharun, H., & Finori, F. D. (2019). Smart Techno Parenting: Alternatif Pendidikan Anak Pada Era Teknologi Digital. Jurnal Tatsqif, 17(1), 52–69. https://doi.org/10.20414/jtq.v17i1.625

Lestari, U. (2021). EDUKASI POLA ASUH ANAK DI ERA DIGITAL BAGI IBU PKK DUSUN SITEN BANTUL Uning. Jurnal Dharma Bakti-LPPM IST AKPRIND, 4(2), 226–234.

Lubis, H., Rosyida, A. H., & Solikhatin, N. H. (2019). Pola Asuh Efektif Di Era Digital. PLAKAT (Pelayanan Kepada Masyarakat), 1(2), 102. https://doi.org/10.30872/plakat.v1i2.2967

M. Yemmardotillah, R. I. (2021). Literasi Digital Bagi Keluarga Milenial Dalam Mendidik Anak Di Era Digital. Continuous Education: Journal of Science and Research, 2(2), 1–13. https://doi.org/10.51178/ce.v2i2.223

Purnama, S. (2018). Al Hikmah Proceedings on Islamic Early Childhood Education: Pengasuhan Digital untuk Anak Generasi Alpha Pengasuhan Digital untuk Anak Generasi Alpha. Al Hikmah Proceedings on Islamic Early Childhood Education, 1, 439–502. https://www.academia.edu/download/57365843/Pengasuhan_Digital_48_Sigit_Purnama_493-502.pdf%0Ahttp://conference.staialhikmahtuban.ac.id/index.php/ah-piece

Rahmat, S. T. (2018). Pola Asuh yang Efektif dalam Mendidik Anak di Era Digital. Journal Education and Culture Missio, 10(2), 143. https://repasitory.stikipsantupaulus.ac.id/122/1/Artikel-jurnal-missio

Saniyyah, L., Setiawan, D., & Ismaya, A. (2021). EDUKATIF : JURNAL ILMU PENDIDIKAN Dampak Penggunaan Gadget terhadap Perilaku Sosial Anak di Desa Jekulo Kudus. Edukatif: Jurnal Ilmu Pendidikan, 3(4), 2132–2140. https://edukatif.org/index.php/edukatif/article/view/1161

Sari, D. R., & Rasyidah, A. Z. (2020). Peran Orang Tua Pada Kemandirian Anak Usia Dini. Early Childhood : Jurnal Pendidikan, 3(1), 45–57. https://doi.org/10.35568/earlychildhood.v3i1.441

Setiaji, C. A. (2021). Smart Parenting: Pelatihan Mendidik Anak di Era Digital dengan Pendekatan Hypnoparenting. Surya Abdimas, 5(3), 205–212. https://doi.org/10.37729/abdimas.v5i3.1199

Setianingsih, S. (2018). Dampak Penggunaan Gadget Pada Anak Usia Prasekolah Dapat Meningkatan Resiko Gangguan Pemusatan Perhatian Dan Hiperaktivitas. Gaster, 16(2), 191. https://doi.org/10.30787/gaster.v16i2.297

Widya, R. (2020). Dampak Negatif Kecanduan Gadget Terhadap Perilaku Anak. Jurnal Abdi Ilmu, 13(1), 29–34.


Article Metrics

Abstract view : 948 times
PDF - 1145 times

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
Jurnal Lentera Anak is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

Currently this Journal is Indexed by

1 Google Scholar3 Garuda