URGENSI NIAT DAN PENGARUHNYA TERHADAP PESERTA DIDIK (ANALISIS PARSIAL TERHADAP HADITH INNAMAL A’MĂLU BI NIĂT RIWAYAT IMAM AL-BUKHARI)

Ahmad Tantowi

Abstract


Abstrak

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk melakukan penelitian parsial terhadap hadith tentang pentingnya niat dan menjelaskan fiqhul hadith tentang pengaruh niat terhadap peserta didik. Analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode content analysis. Hasil dari penelitian parisial ini menunjukkan bahwa hadith tentang pentingnya niat yang diriwayatkan oleh Imam Bukhari ini berkualitas shahihu al-hadith karena dalam hadith ini semua periwayat tsiqah, semua sanad dalam hadith ini bersambung (muttasil) dan memiliki hubungan guru dan murid, matan dalam hadith ini tidak syadz, karena tidak bertentangan dengan dalil naqli baik al-Qur’an maupun hadith yang kualitas sanadnya lebih tinggi, dan matan dalam hadith ini tidak mengandung ‘illat, karena tidak bertentangan dengan dalil aqli. Adapun fiqhul hadith tersebut menjelaskan bahwa niat sangat berpengaruh terhadap peserta didik, khususnya dalam motivasi belajar. Jika niat peserta didik benar maka peserta didik tersebut akan termotivasi untuk belajar dengan bersungguh-sugguh, dan begitu juga sebaliknya.

Kata kunci:   hadith, niat, analisis parsial, peserta didik


Keywords


hadith, niat, analisis parsial, peserta didik

Full Text:

PDF

References


Al-Asqalani, I. H. (2002). Fathul Baari Syarah Shahih Bukhari. Pustaka Azam.

Al-Ju’fi, M. I. I. A. ‘Abdullah al-B. (1442). Sahih al–Bukhari, Vol. 1. Dar Tuq al-Najah.

Al-Maraghi, M. (1978). Tafsir Al-Maraghi. Dar al-Fikr.

Al-Mizzi, J. al-D. A. al-H. Y. (1992). Tahdhib Al-Kamal Fi Asma’ al-Rijal, Vol. 14. Muassasah al-Risalah.

Al-Shafi’i, A. al-F. A. ibn ‘Aly ibn H. S. al-D. al-‘Asqalani. (1996). Tahdhib Al-Tahdhib, Vol. 2. Muassasah al-Risalah.

Damanhuri. (2016). Hadis-Hadis al-Fitrah dalam Penelitian Simultan. Dwiputra Pustaka Jaya.

Fikriyah, K. (2021). Al-Umuru Bimaqasidiha: Bagaimana Implementasinya dalam Muamalah? Nomicpedia: Journal of Economics and Business Innovation, 1(2), 80–88. https://journal.inspirasi.or.id/nomicpedia/article/view/62

Ismail, S. (1994). Pengantar Ilmu Hadits. Angkasa.

Kriyantono, R. (2010). Teknik Praktis Riset Komunikasi. Kencana Prenada Media Grup.

Mahfuz, A., Husti, I., & Alfiah, A. (2020). Hadits Tentang Niat dan Korelasinya Terhadap Motivasi Bagi Peserta Didik. PERADA, 3(2), 1–11. https://ejournal.stainkepri.ac.id/index.php/perada/article/view/230

Nugroho, N. A. K., & Damanhuri, D. (2021). Hadis Keutamaan Penuntut Ilmu: Analisis Parsial dan Simultan Riwayat Abu Darda’ dalam Sunan Abu Dawud. AL QUDS : Jurnal Studi Alquran Dan Hadis, 5(2), 513–536. https://doi.org/10.29240/alquds.v5i2.2535

Rosidi, A. (2017). Niat Menurut Hadis dan Implikasinya Terhadap Proses Pembelajaran. INSPIRASI: Jurnal Kajian Dan Penelitian Pendidikan Islam, 1(1), 39–50.

Sulaiman, U. (2006). Fiqih Niat. Gema Insani.

Thahan, M. (n.d.). Taysir Mustalah Al-Hadith, CD Shoftware Maktabah Shamilah, Isdar al-Thani, Vol. 1. Maktabah al Maa’rif li al-nasr wa al-tawzii.

Zaim, M. (2019). Tujuan Pendidikan Perspektif Al-Quran dan Hadits (Isu dan Strategi Pengembangan Pendidikan Islam). Muslim Heritage, 4(2), 239–260. https://jurnal.iainponorogo.ac.id/index.php/muslimheritage/article/view/1766




DOI: https://doi.org/10.34001/intelegensia.v10i1.3379

Article Metrics

Abstract view : 379 times
PDF - 839 times

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2022 Intelegensia : Jurnal Pendidikan Islam

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

Currently this Journal is Indexed by

 

 

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.